Kamis, 26 Februari 2015

Ilmuan

Diposting oleh Unknown di 13.27


Seorang ilmuan  dapat memberikan banyak manfaat dari penemuannya. Penemuan tersebut dapat memberikan perubahan dari yang terbesar sampai yang terkecil. Ilmuan pun juga dapat kita jadikan sebagai motvasi agar kita tidak boleh pantang menyerah untuk menciptakan sesuatu.
Leonard Kleinrock adalah ilmuan dari Amerika yang berhasil menemukan atau menciptakan internet. Internet sangat bermanfaat bagi kita. Sebelum adanya internet, di bidang komunikasi masih terbatas. Semisal kita ingin berkomunikasi dengan saudara yang di luar pulau. Kita hanya bisa menggunakan Handphone melalui SMS atau telephone.
Adanya internet, dalam bidang komunikasi semakin luas.Kita bisa menghubungi saudara kita yang tinggal jauh. Kita bisa menghubunginya melalui Facebook, Twitter,Yahoo Messenger, dan lain sebagainya. Namun disisi lain internet juga dapat memberikan dampak positif dan dampak negatif.Dampak positif adalah dampak yang dapat memberikan manfaat yang baik bagi bagi diri sendiri dan orang lain sedangkan dampak negatif adalah dampak yang membuat manfaat bagi diri sendiri dan orang lain. Berikut dampak positif dan dampak positif :
Dampak positif
*      Dapat mengakses informasi dengan mudah.
*      Dapat memberikan suatu pekerjaan (melalui perdagangan).
*      Dapat berkomunikasi dengan mudah.
*      Dan lain sebagainya.
Dampak negatif
*      Dapat digunakan sebaigai layanan penipuan.
*      Informasi yang disediakan sangat banyak sehingga kita bingung ingin memilih yang mana.
*      Terdapat situs pornografi yang bisa membuat kita terjerumus.

0 komentar:

Posting Komentar

 

A Place Where I Know Template by Ipietoon Blogger Template | Gadget Review